Setiap detik
Apr 27, 2024
Setiap detik usia kita semakin berkurang
Setiap detik kita makin menjauh dari masa kenabian
Setiap detik kita semakin mendekati kematian
Setiap detik jarak kita dengan negeri akhirat semakin dekat
Setiap detik selalu berlalu dan itu adalah sebuah kepastian